Tingkat terakhir dari kurikulum Ilmu Komputer CSTA untuk Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah adalah tingkat 3, yang direkomendasikan untuk Sekolah Menengah Atas (SMA) kelas 9-12. Topik utama kurikulum Ilmu Komputer di SMA yaitu Menerapkan Konsep dan Menciptakan Solusi Dunia Nyata.…
Kompetensi Dasar Kurikulum Ilmu Komputer CSTA Untuk SMP
Melanjutkan posting sebelumnya tentang kurikulum Ilmu Komputer (Computer Science) untuk SD-SMA dari CSTA, tingkat 2 kurikulum direkomendasikan untuk siswa SMP kelas 7-9 dengan topik studi Ilmu Komputer dan Masyarakat. Siswa sekolah menengah pertama (SMP) mulai menggunakan pemikiran komputasi sebagai alat pemecahan…
Kompetensi Dasar Kurikulum Ilmu Komputer CSTA Untuk SD
Berlatar belakang hasil kajian kebijakan kurikulum mata pelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) untuk SD, SMP dan SMA yang dilakukan oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Pusat Kurikulum Departemen Pendidikan Nasional, saya pribadi sangat tertarik dengan kurikulum ilmu komputer dari CSTA, dimana…
Standar Kurikulum Ilmu Komputer CTSA-ACM Jenjang SD-SMA (K-12) Sebagai Pembanding Pengembangan Kurikulum Mata Pelajaran TIK di Kurikulum 2013
ACM (Association for Computing Machinery) melalui CSTA (Computer Science Teacher Association) atau Asosiasi Guru Ilmu Komputer, telah membuat kerangka standar kurikulum Computer Science (Ilmu Komputer) untuk K-12 (TK-SMA) dan telah digunakan di Amerika Serikat dan di seluruh dunia. Standar CSTA…